KEMAJUAN TEKNOLOGI DI ERA INDUSTRY 4.0
- Rangga Pratama
- Nov 28, 2019
- 1 min read

Saat ini kita telah memasuki era industry 4.0. dimana industry sudah dalam bentuk digitalisasi. Perkembangan teknologi bergerak semakin cepat. Saat ini teknologi telah mempengaruhi masyarakat dalam banyak hal. Blog ini akan menjelaskan kepada kalian bagaimana perkembangan teknologi saat ini.
Perkembangan teknologi di bidang ekonomi

Saat ini teknologi semakin mempermudah manusia untuk menumbuhkan ekonomi meraka. Teknologi banyak membantu untuk proses produksi, proses pemasaran, proses pengiriman dan masih banyak lagi bahkan saat ini teknologi telah mengganti sistim pembayaran dengan sistim pembayaran berbasis digital. Hal ini tentu mempermudah manusia dalam menjual produk yang mereka jual.
Perkembangan teknologi di bidang pendidikan

Perkembangan teknologi bukan hanya berdampak pada lingkungan masyarakat saja tetapi juga sudah menjalar hingga ke bidang pendidikan. saat ini sudah mulai dikembangankan belajar jarak jauh, yang dimana itu sudah mulai mempermudah baik guru dan murid untuk melakukan pembelajaran dimanapun dan kapan pun. banyak pula saat initempat kursus yang menyedikan layanan pembelajaran jarak jauh seperti ruang guru dan masih banyak lagi. hal ini tentu saja berdampak baik bagi siswa maupun guru. disamping mempermudah juga dapat mengefektifkan waktu.
Tips menghadapi perkembangan teknologi yang begitu capat
1. Belajar lebih giat lagi untuk mempelajari tentang teknologi
2. Terus mengikuti perkembangan teknologi yang ada.
3. pandai pandai memilah informasi
4. menggunakan teknologi sebagai hal untuk berbuat kebaikan
Comments